img.emoticon { padding: 0; margin: 0; border: 0; }

About Me

Foto saya
Semarang city, Central Java, Indonesia
Sabar, baik, pengertian dan....banyak makan. ha9. Tergantung anda yang menilai

Selasa, 30 Desember 2008

Ngeblog Offline Dengan ScribeFire

Blog...blog....Ngeblog...memang sangat mengasyikkan dan kitapun akan dapat tambahan baik itu berupa ilmu ataupun pengalaman si penulis blog. Sayangnya bila kita terus keasyikan ngeblog hingga lupa waktu akan membuat tagihan Internet kita membengkak :nangis:!!!Ya iyalah kita kan ngeblog secara online. Untuk menyiasati itu disini saya akan memberikan tips agar tagihan internet kita tidak membengkak.Mau tahu? :ayuk:
Ngeblog Offline!!Bingung!!Kan cuma bisa di Wordpress aja kalau blogger kan ga bisaapa bilang?Memang dari Blogger sendiri tidak menyediakan fasilitas itu kok tapi kita bisa menggunakan fasilitas ini,seperti yang saya gunakan ini ScribeFire.

Scribefire merupakan Add Ons untuk browser Firefox. Ya lagi-lagi browser yang satu ini menunjukkan kebolehannya sebagai browser yang paling banyak dipakai orang dan paling lengkap fiturnya. Scribefire, aplikasi ini memiliki banyak keistimewaan, antara lain tampilannya bisa memunculkan pada tab baru di dalam browser ataupun dimunculkan dalam jendela yang terpisah. selain itu juga tersedia fasilitas untuk menambahkan image dari Flickr dan video dari YouTube
Pada aplikasi ini sobat harus melakukan instalasi secara online berikut situsnya di www.scribefire.com
Hmm...Untuk bisa menulis secara offline sobat harus membuat account mendaftarkan nama blog sobat dulu secara online caranya adalah::sinchan

  1. Pada jendela Scribefire tepatnya pada tab Blogs, pilihlah tombol Launch Account WizardKemudian masukkanlah alamat blog sobat
  2. Jika sudah klik tombol Configure ManuallyPada tampilan kotak dialog berikutnya, pilihlah jasa layanan blog sobat gunakan dan masukkan API URL contoh(http://namablogsobat.blogspot.com/feeds/posts/full).Pada contoh ini saya menggunakan jasa layanan Blogger.
  3. Jika sudah pilihlah tombol next
  4. Lanjutkan dengan memasukkan username dan pasword account blog sobat
  5. Selanjutnya tekan tombol next Tunggulah beberapa saat hingga Scribefire mendeteksi keberadaan blog sobat.
  6. Jika telah berhasil, sobat akan mendapati nama blog sobat telah tercantum pada kolom Blogs to be Added.
  7. Jika sudah pilihlah tombol nextSelanjutnya pilih tombol finish.
  8. Kembali ke jendela ScribeFire, sobat akan mendapati nama blog sobat telah terdaftar disana.
  9. Bagaimana mudah bukan?Ok bila sudah Blog Offline sobat telah siap untuk digunakan.
Hmph...akhirnya ada juga bahan untuk ditulis selanjutnya akan saya carikan lagi artikel-artikel yang menarik selamat mencoba ya :nggaya:



Powered by ScribeFire.

2 komentar:

Anonim mengatakan...

ra so nok lang? eror terus

Anonim mengatakan...

ntar dicoba, ngmog2 bgus ni bannernya

Posting Komentar